Genangan Air di Jalan Lintang Takengon Buat Maceh Hingga Kenderaan Mogok

oleh

TAKENGON-LintasGAYO.co : Hujan deras yang melanda Takengon dan sekitarnya sejak sore Senin 19 Februari 2024 tadi, menyebabkan sejumlah ruas jalan di pusat Kota Takengon tergenang.

Pantauan, genangan air di Jalan Lintang Takengon menyebabkan kemacetan, hingga ada kenderaan yang mogok di tengah jalan.

Genangan air, mencapai lutut orang dewasa.  Genangan air terlihat hingga ke jalan RSUD Datu Beru Takengon.

Kejadian ini kerap terjadi di dataran tinggi Gayo ini, saat hujan deras mengguyur.

[Darmawan]

Comments

comments

No More Posts Available.

No more pages to load.