Saman Gayo Lukup Wakili Aceh ikut Festival Seni Hidup di Kuala Lumpur

oleh

Kuala Lumpur – Kelompok Saman Gayo “Sanggar Inen Mayak Tri” dari Desa Sembuang, Lukup Serbejadi Aceh Timur tampil mewakili Aceh pada even Festival Seni Hidup (Living Art Culture Festival) yang digelar di Kuala Lumpur, Malaysia, 9-11 November 2018.

Kelompok Saman akan tampil mengisi acara tersebut bersama kesenian dunia lainnya yang sudah menjadi warisan dunia Unesco, seperti Mak Yong Malaysia, Tari Klasik Khmer Combodia, dan Ca Tru Vietnam.

Burhanuddin, manager tim Saman “Sanggar Inen Mayak Teri” ketika dihubungi dari Kuala Lumpur mengatakan, timnya sudah berada di Kuala Lumpur Malaysia sejak Kamis Kemarin, dan tadi pagi sudah tampii di TV3 Malasia.

“Kami tampil di TV3 Malaysia bersama seni-s3ni lainnya,” kata Burhanuddin Jum’at siang, 9 November 2018.

Katanya, masih ada beberapa penampilan lagi untuk tim Saman, termasuk ada workshop tentang Saman Gayo.

Festival Seni Hidup meruoakan even dari Kementerian Pencongan Seni an Budaya Malaysia yanf bermitra dengan yayasan seni yang ada di Malaysia, dan Yayasan Pusaka yang menghadirkan Saman Lukup Serbejadi. (ji)

Comments

comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.