Penyematan selempang untuk satu juara oleh perwakilan juri, Mrs. Judith
Pemilihan Duta Kopi Gayo 2016 menjadi salahsatu ajang meramaikan Kontes Kopi Spesialti Indonesia (KKSI) ke-8 gelaran Asosiasi Eksportir dan Industri Kopi (AEKI) di Takengon 21-23 Oktober 2016.
Berikut foto-foto saat penobatan yang dilangsungkan di Gedung Olah Seni (GOS) Takengon, Jum’at 21 Oktober 2016 yang turut menghadirkan juri Miss Coffee 2012, Mrs. Judith dari Panama.
Ketua panitia KKSI 8 AEKI, Pranoto Soenarto memberikan kata sambutanSalah seorang calon Duta Kopi Gayo, Syahru Lut Iman unjuk kebolehan baca puisi tentang kopi GayoFinalis Duta Kopi Gayo 2016Pementasan tari KopiRahmah, eksportir kopi Gayo antusias mengetahui Duta Kopi Gayo perwakilan PT. Ketiara, Syahru Lut Iman meraih juara 1Penyematan selempang untuk satu juara oleh perwakilan juri, Mrs. JudithPenyerahan hadiah juara oleh Bupati Aceh Tengah diwakili Asisten 2 Setdakab Aceh Tengah, Amir Hamzah