Konser Kandar SA diawali dengan pidato dukungan DPRK Bener Meriah pada Band Gayo

oleh

kandarRedelong-LintasGayo.co: Anggota DPRK Bener Meriah Darwin menyampaikan dukungannya pada acara kreatif seperti Konser Kandar SA dan SABA Group. Katanya, kegiatan serupa harus sering digelar, supaya Bener Meriah berdenyut.

“Kita patut mendukung acara ini, dan kita berharap kedepan bisa tampil lebih sering group band lokal,” kata Darwin mengawali acara Konser kandar SA di Lapangan bola kaki Mulya Jaya, Pondok Baru, Bener Meriah, Sabtu malam (13/12/2014).

Darwin menyebutkan, selama ini sangat jarang ada konser group Band Gayo, dan Konser Kandar SA seperti saat ini kiranya dapat mengobati kerinduan kita kepada lagu-lagu Gayo yang biasa didengar melalui  CD saja.

“Saya memberi apresiasi kepada panitia, dan nanti acara-acara seperti ini akan dijadikan agenda kabupaten,” ujarnya.

Hingga acara ini durun kan  kegiatan Konser masih berlangsung. (sukri RG)

Comments

comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.