Rebut Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Merah Putih Raksasa Dikibarkan di Sabang

oleh

MP_1Sabang – LintasGayo.co: Gerakan Masyarakat Sepak Bola Indonesia yang diketuai Sarman El Hakim mengibarkan bendara Merah Putih raksasa di Kilometer Nol, Sabang Aceh, Jumat (7/3/2014).

Aksi pengibaran bendera ini dilakukan Sarman beserta tim yang terdiri dari Abdul Aziz mahasiswa IPB, Putri Anawiayah Mahasiswi Unsri Palembang, Yunita Sari supporter Sriwijaya FC Palembang, M.Kahar Mudzakar R.S. Depok, Eva Nurmayasari Dosen UIKA Bogor, dan Saheedah Kamila R.S.

Aksi pengibaran bendera Merah Putih raksasa sepanjang 1.500 meter sekaligus “deklarasi Indonesia merebut tuan rumah penyelenggara Piala Dunia 2022” di Indonesia di Kilometer Nol Sabang.MP

“Kami siap merambah lautan dan daratan untuk membawa cita-cita besar tuan rumah Piala Dunia 2022 menuju Merauke Papua,” ujar Sarman El Hakim.(SP | aZa)

Comments

comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.