Rumah Tahfidz Imam Syafi’i Takengon Wisuda 40 Santri

oleh

TAKENGON-LintasGAYO.co : Rumah baca Imam Syafi’i Takengon mewisuda 40 santri penghafal Al-Qur’an pada Minggu 25 Maret 2018 di Gedung Olah Seni (GOS) Takengon.

Pimpinan rumah baca Imam Syafi’i Tgk Asri pada sambutannya mengatakan terdapat beberapa kategori pada wisuda kali ini, diantaranya hafidz jus 1, 2, 27, 28, 29 dan jus 30

“Semoga kegiatan ini dapat meningkat motivasi para santri juga orang tua untuk mencintai dan menghafal Al-Qur’an, Sehinga Insya Allah dengan Al-qur’an kita akan jaya dan merasakan kebahagian dunia akhirat,” ujar Tgk. Asri

Perosesi wisuda dan tabligh akbar ini terlihat begitu hitmad dan diwarnai rasa haru karena para hafiz Qur’an ini menunjukan kebolehanya menghafal Al-qur’an, berkisah di hadapan para santri, wali murid dan para undangan. [Rahmadianto/ZR]

Comments

comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.