Kemenpar Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Budaya dan Bahasa Arab

oleh
Foto: RN | LGco
Foto: RN | LGco
Foto: RN | LGco

Banda Aceh-LintasGayo.co: Kementrian Pariwisata Indonesia bekerja sama dengan dinas Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh menggelar acara Pelatihan Kepemanduan Wisata Budaya dan Bahasa Arab. Kegiatan digelar selama 5 hari mulai 30 Mei sampai 3 Juni 2016 di hotel Oasis, Luengbata, Banda Aceh.

Acara ini dibuka langsung oleh Assisten Deputi Bidang Pengembangan SDM Kepariwisataan Indonesia, Dr. Wisnu Bawa tarunajaya.

Dr. Wisnu dalam lata sambutannya menyampaikan tentang pentingnya mengikuti seuluruh rangkaian acara agar bisa lulus dalam seleksi Standarisasi Kompetensi Kerja Nasional. Lanjutnya, ada tiga aspek penting kompetensi yang akan di uji kepada peserta yaitu pengetahuan, ketrampilan dan sikap kerja, demikian Dr. Wisnu. (RN | SA)

Comments

comments

No More Posts Available.

No more pages to load.